You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Budidaya Ikan di Pulau Seribu Belum Maksimal
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Ratusan Bibit Ikan Dibagikan ke Nelayan Pulau Seribu

Kepala Suku Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) Kepulauan Seribu, Sutrisno mengatakan, sebanyak 103 bibit ikan kerapu macam akan dibagikan ke nelayan budidaya ikan binaan Sudin KPKP Kepulauan Seribu.

Saat ini sudah ada 361 budidaya ikan yang tersebar di berbagai pulau di Kepulauan Seribu, yang terdiri dari 28 kelompok binaan

"Sebelumnya program pertama kita 2015 lalu sudah panen sebanyak hampir empat ton budi daya ikan bawal bintang di Pulau Panggang,"  ujarnya, Rabu (24/2).

Saat ini jumlah nelayaan binaan KPKP Kepulauan Seribu sebanyak 28 kelompok. Pembibitan ini diharapkan dapat meningkatkan perekonomian warga terutama para nelayan keramba jaring apung (KJA).

Budidaya Ikan di Pulau Seribu Belum Maksimal

"Saat ini sudah ada 361 budidaya ikan yang tersebar di berbagai pulau di Kepulauan Seribu, yang terdiri dari 28 kelompok binaan. Ini nanti yang akan kita bantu bibitnya," tandasnya.

Melihat keberhasilan keramba jaring apung, kini Sudin KPKP berniat meningkatkan bantuan bibit ikan bagi KJA binaan yang tersebar di Pulau Panggang, Pulau Kelapa, Pulau Kelapa Dua, Pulau Pari dan Pulau Tidung.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1466 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1288 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1072 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1013 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye985 personDessy Suciati